“Trickle-Down Economics: Apakah Terbukti Menjawab Tantangan Keadilan?”
Salah satu debat ekonomi yang berkepanjangan adalah tentang efektivitas kebijakan ekonomi yang dikenal dengan sebutan “trickle-down economics” atau ekonomi menetes kebawah. Konsep ini menyiratkan bahwa dengan memberikan insentif ekonomi kepada...